You may have to register before you can download all our books and magazines, click the sign up button below to create a free account.
Quality is a relative measure of the material. Defining quality in material terms is so general that it offers no operational meaning. Operationally, the quality of a product or service is something to meet or exceed the customer expectations. Substantively, quality is a customer satisfaction. Customer expectations can be explained through quality attributes or things often referred to as quality dimensions. Therefore, the quality of a product or service is something to meet or exceed customer expectations in the eight dimensions of quality.
Buku ini sangat penting bagi pendidikan tinggi, peneliti, dosen dan mahasiswa, serta masyarakat khususnya aktifitas yang berhubungan langsung dengan pengelolaan penyelenggaraan pembelajaran. Hal ini bertujuan agar setiap output dari proses tersebut memiliki kemampuan yang unggul dengan variasi nilai yang kompetitif antar individu, sehingga institusi terkait dapat memperoleh predikat world class university. Buku “Statistical Process Control: Penyelenggaraan Pembelajaran pada Pendidikan Tinggi” memiliki pembahasan spesifik terkait pengendalian proses pengelolaan pembelajaran, sehingga dengan menguasai aspek teknis dan praktiknya, maka dapat diterapkan dalam lingkup yang lebih luas yakni aktifitas jasa maupun barang.
Buku ini di gagas atas dorongan dan motivasi Kepala Pusat Penelitian dan Penerbitan UIN Sunan Gununug Djati Bandung. Seiring berjalannya periode Penelitian tahun 2018, masih banyak rekan-rekan peneliti yang masih berhadapan dengan kesulitan teknis adminitsasi pelaporan penelitian. Informasi-informasi dalam buku ini, bemula dari celotehan di group WA Forum Riset Inovasi, Pengelola Jurnal UIN, Persiapan Uplod Laporan Penelitian, dan WA ACRP Dosen Peneliti Kopertais Wilayah II Jabar Banten. Dalam buku ini, penulis mencoba memandukan teori dengan pengalaman mengelola penelitian Kesiapan PTKIS Dalam Mendukung Implementasi Kebijakan Surat Keterangan Pendamping Ijazah”. Penyajiannya, diawali dari...